Tag: Channel YouTube

  • YouTube akan Menutup Channel yang Menerima 3 Teguran dalam Jangka Waktu 90 Hari

    YouTube akan Menutup Channel yang Menerima 3 Teguran dalam Jangka Waktu 90 Hari

    IVANRUNA.MY.ID – Melalui akun Twitter resminya @YouTube (10/2/2021), pihaknya kembali menegaskan bahwa pihaknya akan menutup channel yang menerima 3 teguran dalam jangka waktu 90 hari. Lebih lanjut mereka juga menginformasikan bahwa pada kuartal ketiga di tahun 2020 saja, mereka telah menghapus 1,8 juta channel. Namun channel-channel yang mendapat teguran maupun ditutup, tetap dapat mengajukan banding…